Serba Serbi Ramadhan: Tata Cara Mandi Wajib Sesuai Anjuran Rasulullah SAW

- 15 Maret 2022, 15:02 WIB
Tata cara mandi wajib sebelum memasuki bulan Ramadhan.
Tata cara mandi wajib sebelum memasuki bulan Ramadhan. //Unsplash Ella hollingworth/

2. Bersihkan bagian kemaluan

Selanjutnya, Rasulullah SAW akan menuangkan sebagian air ke tangan kiri untuk membasuh bagian kemaluannya.

3. Berwudhu

Langkah selanjutnya dalam mandi wajib adalah berwudlu seperti untuk menunaikan sholat.

4. Membasahi kepala

Kemudian, Rasulullah SAW meratakan air ke bagian kepala dengan jari-jarinya, agar kulit kepala menjadi basah seluruhnya.

5. Menyiram kepala

Setelah seluruh bagian kulit kepala basah, dilanjutkan dengan menyiram kepala sebanyak tiga kali, agar air membasahi seluruh bagian kepala dengan merata dan sempurna.

Baca Juga: Jadwal dan Link Live Streaming Liga 1 Hari Ini: Big Match Bali United vs Arema FC Pukul 17.00 WIB

6. Menyiram bagian tubuh lainnya

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x