Sejarah 20 Mei, Gunung Krakatau Mulai Erupsi hingga Meletus Dahsyat dan Tewaskan 36.000 Jiwa

- 19 Mei 2022, 18:25 WIB
Ilustrasi letusan Gunung Krakatau.  Sejarah 20 Mei, Gunung Krakatau Meletus Dahsyat, Letusan Terdengar Hingga Australia, 36.000 Jiwa Melayang.
Ilustrasi letusan Gunung Krakatau. Sejarah 20 Mei, Gunung Krakatau Meletus Dahsyat, Letusan Terdengar Hingga Australia, 36.000 Jiwa Melayang. /@trainz_regional_division_4

Baca Juga: Eropa Waspada Cacar Monyet, di Portugal 5 Orang Terinfeksi

Baca Juga: Jaga Kesehatan Mata! Simak 5 Rekomendasi Makanan yang Bisa Menjaga Penglihatan Anda

Dikutip Galamedia melalui beberapa sumber, akibat letusan ini menyebabkan perubahan iklim global yang parah.

Langit tampak gelap selama dua setengah hari karena debu vulkanis yang menutupi atmosfer.

Tak hanya itu, imbas dari meletusnya Gunung Krakatau menimbulkan tsunami yang dahsyat di kawasan Samudera Hindia.

The Guiness Book of Record mencatat bunyi ledakan Gunung Krakatau ini menjadi yang paling hebat dan membuat orang yang mendengarnya menjadi tuli.

Baca Juga: Core Values BUMN PDF, Download untuk Persiapan Tes TKD dan Core Values BUMN 2022

Baca Juga: LINK NONTON LIVE STREAMING Semifinal SEA Games Big Match INDONESIA vs THAILAND Live di RCTI Pukul 15.30 WIB

Daya ledakan dari bencana tersebut diperkirakan bisa mencapai 30.000 kali bom atom yang diledakan di Hiroshima dan Nagasaki saat perang dunia ke II.

Letusan Gunung Krakatau ini tercatat menjadi bencana paling besar pertama di dunia dan diketahui getarannya terasa hingga benua Eropa.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x