Resep Tongseng Kikil Sapi yang pas dijadikan menu makan siang di akhir pekanmu, Enaknya!

- 1 Juli 2022, 10:47 WIB
Ilustrasi tongseng./Tangkap Layar Instagram/@cafe_tongseng91
Ilustrasi tongseng./Tangkap Layar Instagram/@cafe_tongseng91 /

1. Setelah membersihkan\ kikil sapi lanjut merebusnya hingga matang. Sambil menunggu, iris kol, tomat, daun bawang dan cabai keriting merah.

2. Kemudian haluskan bawang merah, bawang putih, ketumbar, kunyit, cabai merah hingga lembut.

3. Setelah kikil matang, tiriskan dan potong kikil sapi sesuai selera ya. Selanjutnya, siapkan wajan dan panaskan minyak goreng dan tumis bumbu yang tadi dihaluskan tambahkan jahe, lengkuas serai daun jeruk dan daun salam.

Baca Juga: LINK NONTON LIVE STREAMING Persib vs PSS Piala Presiden 2022 Hari Ini Pukul 20.30 WIB GRATIS

4. Setelah tumisan harum, masukkan kikil dan aduk hingga tercampur dengan bumbu dan tuang air secukupnya.

5. Setelah itu tambahkan gula, pala bubuk, merica , garam, kecap dan kaldu bubuk. Aduk kembali dan masak hingga kikil empuk.

6. Setelah tekstur kikil mulai empuk, tambahkan irisan tomat, kol bawang daun dan cabai keriting dan masak kembali hingga benar-benar matang. Jangan lupa koreksi rasa. Dan Tongseng kikil siap disantap. Selamat mencoba!***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah