6 Cara mengatasi Stres pada Remaja SMA, Orang Tua dan Guru Wajib Tahu

- 27 Februari 2023, 18:59 WIB
Ini cara mengatasi stres pada remaja SMA
Ini cara mengatasi stres pada remaja SMA /Pixabay/geralt/

GALAMEDIANEWS – Masa Remaja yang memasuki usia SMA (Sekolah Menengah Atas) biasanya rentan stres karena peralihan dari fase kanak-kanak menuju dewasa. Dalam perjalanannya, mereka dihadapkan pada persoalan dan hal ini wajib diketahui oleh orang tua dan guru agar tahu cara mengatasi stres pada mereka.

 

Sering kali masalah yang dihadapi oleh remaja SMA menimbulkan stres yang merupakan suatu perubahan reaksi tubuh saat menerima ancaman, tekanan, atau situasi yang baru. Macam-macam stres bergantung pada kondisi individu yang bersangkutan. Namun, Jangan pula setiap stres diartikan negatif sebab tidak jarang stres dapat mendorong  remaja SMA untuk segera menyelesaikan tugas sekolah misalnya.

 Tapi jika dibiarkan berlarut-larut maka tingkat stres yang tinggi dapat mengganggu kehidupan sehari-hari. Jadi harus segera mencari cara untuk mengatasi stress tersebut agar tidak mempengaruhi motivasi belajar. Selain itu, lebih parah lagi dapat mempengaruhi motivasi hidup.

 Tercatat ada beberapa hal yang kerap pemicu stres (stresor) yaitu stresor jasmani, stresor psikologi, dan stresor sosial budaya. Adapun contoh stresor jasmani antara lain seperti rasa nyeri, kelelahan fisik, atau mengidap suatu penyakit dalam jangka lama (kronis).

 Sedangkan contoh stresor psikologi antara lain seperti kesepian, patah hati, iri hati, atau konflik dengan teman atau orang tua. Sementara itu, contoh stresor sosial budaya antara lain seperti PHK, pengangguran, atau perceraian. Untuk itu sangat penting bagi remaja SMA bisa mengelola stres agar tidak berlarut-larut. Berikut ini 6 cara untuk mengurangi rasa stres ketika muncul.

Baca Juga: 6 SMA Terbaik di Kabupaten Boyolali, Ada Sekolah Terbaik Ke 3 se-Indonesia

Cara Mengurangi Stres Pada Remaja SMA

Halaman:

Editor: Fasya Askanti

Sumber: kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x