5 Cara Jualan di Fitur Live Streaming Shopee, Lazada, Tokopedia untuk Menarik Pelanggan dan Meningkatkan Omzet

- 8 Agustus 2023, 13:13 WIB
Cara jualan di fitur live streaming Shopee, Lazada, Tokopedia.
Cara jualan di fitur live streaming Shopee, Lazada, Tokopedia. /Pexels @Ann Shvets/

GALAMEDIANEWS – Fitur live streaming di platform Shopee, Lazada dan Tokopedia saat ini menjadi salah cara jualan yang mana satu fitur ini disinyalir mampu mendatangkan pembeli dan pelanggan yang lebih baik dan kian digemari.

Cara jualan dengan fitur live streaming Shopee, Lazada dan Tokopedia disinyalir mampu menawarkan pengalaman yang interaktif antara penjual dengan pembeli sehingga transaksi yang dilakukan bisa menjadi lebih maksimal. 

Dengan menerapkan cara jualan dengan menggunakan fitur live streaming Shopee, Lazada dan Tokopedia, tidak sedikit penjual yang akan mendapatkan omset yang lebih besar.

Baca Juga: 7 SMA Terbaik di Kabupaten Cilacap, Jadi Unggulan Nasional Berdasarkan Nilai UTBK 2022

Namun, cara jualan yang dilakukan melalui fitur live streaming di platform Shopee, Lazada dan Tokopedia tidak serta merta bisa mendatangkan keuntungan begitu saja.

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam cara jualan melalui fitur live streaming di platform Shopee, Lazada dan Tokopedia agar sukses memanfaatkan fitur tersebut dengan baik sehingga mampu mendatangkan omset yang maksimal.

Baca Juga: Apakah Detektor Kebohongan Memberikan Hasil yang Akurat?

Nah, berikut ini beberapa tips dan cara jualan yang tepat untuk bisa mendatangkan pelanggan melalui fitur live streaming di platform Shopee, Lazada dan Tokopedia sebagaimana dirangkum GalamediaNews dari Instagram @Kemenkopukm.

Halaman:

Editor: Dicky Aditya

Sumber: Instagram @kemenkopukm


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x