15 Ide Hook Keeatif Membuat Konten Jualan Anda Banyak Dilihat Orang

- 6 Februari 2024, 16:45 WIB
Ilustrasi hook tiktok
Ilustrasi hook tiktok /Pixabay.com//

GALAMEDIANEWS - Bisnis online semakin menjamur, Tiktok Shop merupakan salah satu platform yang bisa dijadikan media untuk berjualan, bahkan berjualan tanpa modal pun bisa dilakukan di Tiktok yaitu dengan menjadi affiliator yang dimana anda mempromosikan produk orang lain lalu mendapatkan komisi dari hasil penjualan tersebut.

Persaingan bisnis di Tiktok cukup ketat karena banyak sekali toko yang menjual produk yang sama. Penting bagi penjual atau affiliator membuat konten yang menarik untuk memikat para calon pembeli. 

Baca Juga: Fitur Baru Tik Tok Shop yang Resmi Dibuka Kembali Hari Ini 11 Desember 2023

Kunci pada sebuah konten ada di tiga detik pertama, bagaimana penonton dibuat penasaran dengan kelanjutan video tersebut. Salah satu cara membuat konten jualan menarik yaitu menggunakan hook di awal video untuk menarik perhatian calon pembeli di tiga detik pertama. 

Rekomendasi Hook yang Bisa Kamu Dipakai untuk Konten Jualan

1.    Ga nyangka ternyata sebanyak gini harganya cuma 25- ribu (beri produk dengan harga terjangkau)

2.    Gamau keracunan sendiri! Cookies yang lagi viral ternyata seenak ini !

3.    Jangan lagi makan makanan ini kalo gamau ketagihan!

4.    Stop Scroll! ada info sunscreen lagi banting harga!

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah