Game Garena Free Fire Bakal Diadaptasi Jadi Anime  

- 13 Mei 2024, 17:21 WIB
 Ilustrasi game Free Fire yang bakal adaptasi menjadi anime
Ilustrasi game Free Fire yang bakal adaptasi menjadi anime /X @muse_indonesia  /

Karena popularitasnya, permainan ini menerima penghargaan untuk "Best Popular Vote Game" oleh Google Play Store pada tahun 2019.

Bahkan pada November 2019, Garena Free Fire telah mendapat lebih dari US$1 miliar di seluruh dunia, serta Mei 2020, Garena Free Fire telah mencetak rekor dengan lebih dari 80 juta pengguna aktif harian di seluruh dunia.

Cara bermainnya juga tidak susah, di mana semua pemain dikerahkan dengan pesawat dan wajib melakukan terjun bebas. Tiap pemain harus mencari senjata dan peralatan medis ketika dikirim untuk bertarung melawan pemain lain dan bertahan hidup.

Di tengah permainan nantinya akan ada pesawat yang lewat dan meluncurkan airdrop dalam bentuk kotak besar berisi peralatan berperan termasuk rompi anti peluru, helm, dan senjata khusus seperti AWM.***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno

Sumber: Crunchyroll


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah