Bacaan Niat Puasa Tarwiyah dan Arafah Jelang Idul Adha 2024 dalam Bahasa Indonesia

- 14 Juni 2024, 12:40 WIB
Ilustrasi puasa Tarwiyah dan puasa Arafah./ freepik.com @freepik
Ilustrasi puasa Tarwiyah dan puasa Arafah./ freepik.com @freepik /

GALAMEDIANEWS - Menjelang Idul Adha 2024, umat Islam dianjurkan untuk menunaikan puasa Tarwiyah dan Arafah.

Puasa Tarwiyah dan Arafah ini biasanya dilakukan pada tanggal 8 dan 9 Dzulhijjah atau dua dan sehari sebelum Idul Adha.

Puasa Tarwiyah dan Arafah adalah salah satu amalan sunnah di bulan Dzulhijjah yang dianjurkan untuk dilaksanakan sebab fadhilahnya yang sangat besar.

Baca Juga: Cegah Perundungan, Bey Machmudin Minta Warga Proaktif dan Lapor ke Aplikasi Sapawarga

Baca Juga: Satuan Pendidikan sebagai Ruang Strategis Membumikan Gerakan Kepramukaan

Di sisi lain, puasa Tarwiyah dan Arafah adalah salah satu puasa sunnah dengan pahala atau fadhilah yang luar biasa.

Diketahui, siapa yang menjalankan puasa Tarwiyah maka akan diampuni dosanya selama satu tahun penuh. Sedangkan puasa Arafah akan diampuni dosanya selama dua tahun.

"Puasa di hari Tarwiyah (pada 8 Dzulhijjah) akan mengampuni dosa setahun yang lalu. Sedangkan puasa hari Arafah (pada 9 Dzulhijjah) akan mengampuni dosa dua tahun." (HR at-Tirmidzi)

Puasa Tarwiyah adalah puasa yang dilaksanakan pada hari kedelapan bulan Dzulhijjah yang tahun ini akan jatuh pada besok Sabtu, 15 Juni 2024.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah