Merebus Daging Sapi Cepat Lunak dan Empuk Tanpa Presto, Hanya dengan 5 Cara

- 18 Juni 2024, 10:25 WIB
Ilustrasi daging. Merebus daging sapi agar cepat lunak dan empuk tanpa presto, hanya dengan 5 cara
Ilustrasi daging. Merebus daging sapi agar cepat lunak dan empuk tanpa presto, hanya dengan 5 cara /Pixabay/joon2079/

GALAMEDIANEWS - Tidak punya panci presto di rumah namun ingin merebus daging sapi agar cepat lunak dan empuk? Jangan khawatir karena ada cara merebus daging sapi agar cepat lunak dan empuk bisa dilakukan tanpa presto hanya dengan 5 cara ini.

Beberapa menu saat banyaknya daging ketika Idul Adha untuk diolah menggunakan daging sapi sebagai bahan utamanya. Sebut saja rendang, semur, gulai, kare, atau kari yang selalu jadi incaran di setiap rumah untuk disantap bareng keluarga.

Paduan bumbu rempah yang pas rasanya jadi kunci kelezatan olahan daging sapi ini. Tak hanya itu, tekstur daging sapi yang lunak dan empuk juga sebaiknya dihadirkan agar orang-orang nyaman dan tak repot saat mengunyahnya.

Baca Juga: Daging Kurban Tetap Segar saat Disimpan, Jangan Lupakan Hal Ini

Hanya dengan 5 cara merebus daging sapi cepat lunak dan empuk tanpa presto berikut ini, kamu tetap bisa memasak olahan daging sapi tanpa khawatir daging akan alot. 

Merebus Daging Sapi Cepat Lunak dan Empuk Tanpa Presto Hanya dengan 5 Cara

1. Gunakan Cara Merebus 5-30-7

Cara merebus daging sapi ini sangat familiar di kalangan ibu-ibu. Cara ini dimulai dengan mencuci bersih daging kemudian memotongnya menjadi ukuran yang lebih kecil. Lalu setelah air mendidih masukkan daging dan rebus selama lima menit sambil ditutup.

Setelahnya matikan kompor namun tanpa membuka tutup. Diamkan panci selama 30 menit untuk kemudian hidupkan kembali api untuk rebusan yang kedua selama tujuh menit. Teknik ini sudah terbukti berhasil dan banyak dipraktikkan untuk membuat daging sapi cepat empuk tanpa presto.

2. Potong Kecil dan Rebus 40 menit

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah