Gempa Besar Mengintai Indonesia, BMKG Peringatkan Masyarakat Waspada hingga Siapkan Jalur Mitigasi

- 19 Februari 2021, 07:05 WIB
ILUSTRASI TSUNAMI - Gempa yang mengguncang Jepang pada Februari ini tak separah pada Maret 2011. Berkekuatan 9,0 SR, gempa 10 tahun silam ini memicu terjadinya tsunami dahsyat di negara tersebut.//PIXABAY/
ILUSTRASI TSUNAMI - Gempa yang mengguncang Jepang pada Februari ini tak separah pada Maret 2011. Berkekuatan 9,0 SR, gempa 10 tahun silam ini memicu terjadinya tsunami dahsyat di negara tersebut.//PIXABAY/ /

Kendati demikian kata Dwikorita, melihat pengalaman gempa yang sudah terjadi, gempa besar tentu tidak terjadi tiba-tiba.

Adapun, sikap kewaspadaan lain yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan pemantauan lapangan terutama pada daerah pesisir pantai, karena merupakan jalur kegempaan.

Ia mengatakan, sangat penting untuk melakukan langkah mitigasi terkait gempa yang berpotensi timbulkan tsunami. "Nah, kita lihat jarak dari pantai ke bukit terdekat itu sekian kilometer," tuturnya.

Baca Juga: Australia Open: Djokovic Hentikan Kejutan Karatsev

Meskipun potensi gempa itu menghantui Indonesia, ia mengimbau agar masyarakat tidak panik. Masyarakat diminta tetap tenang namun harus memiliki kesadaran budaya mitigasi sehingga seandainya sewaktu-waktu terjadi bencana dapat segera menjauh dari bibir pantai.***

Sumber: ANTARA

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x