Data Kemiskinan BPS Masih jadi Rujukan Utama Perencanaan dan Evaluasi Kebijakan Pemerintah

- 22 September 2021, 20:46 WIB
Kepala BPS Jabar, Dyah Anugrah Kuswardani (kiri) memperlihatkan data. Dalam rangka perayaan Hari Statistik Nasional 2021, BPS Jabar menggelar webinar "Kupas Tuntas Kemiskinan di Tengah Pandemi : Memahami Data dan Situasi Kemiskinan" pada Rabu, 22 September 2021./Darma Legi/Galamedia
Kepala BPS Jabar, Dyah Anugrah Kuswardani (kiri) memperlihatkan data. Dalam rangka perayaan Hari Statistik Nasional 2021, BPS Jabar menggelar webinar "Kupas Tuntas Kemiskinan di Tengah Pandemi : Memahami Data dan Situasi Kemiskinan" pada Rabu, 22 September 2021./Darma Legi/Galamedia /

Baca Juga: Dulu Dijanjikan Jokowi untuk Buyback, Indosat Kini Malah Merger Bareng Tri

Menurut penelitian tersebut, variasi dampak Covid-19 terhadap rumah tangga rentan semakin terlihat pada tahun kedua pandemi.

"Rumah tangga melakukan coping, namun belum mengarah ke strategi adaptasi yang kokoh. Kebijakan terhadap penanganan pandemi dan dampaknya berperan penting dalam mempengaruhi tingkat relisiensi masyarakat," kata Athia.

Dalam sesi diskusi Webinar "Kupas Tuntas Kemiskinan: Memahami Data dan Situasi Kemiskinan" beberapa hal penting yang perlu menjadi perhatian bersama adalah pentingnya memahami indikator kemiskinan dengan benar dan komprehensif dan memahami situasi kemiskinan saat ini.

Diharapkan dapat terwujud kebijakan yang tepat dalam upaya pengentasan kemiskinan dan peningkatan kesejahteraan masyarakat, apalagi di tengah situasi pandemi Covid-19 ini.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah