Sejarah Panjang Pertamina yang Sudah Alami Kebakaran Kilang Minyak Beberapa Kali

- 13 November 2021, 21:55 WIB
Kesaksian Warga Ada Ledakan Keras Terdengar di Kebakaran Kilang Pertamina RU IV Cilacap
Kesaksian Warga Ada Ledakan Keras Terdengar di Kebakaran Kilang Pertamina RU IV Cilacap /Tangkap layar/video WhatsApp

Kemudian, perusahaan ini berubah nama menjadi PT Perusahaan Minyak Nasional (PERMINA) pada 10 Desember 1957.

10 Desember 1957 hingga kini diperangati sebagai hari lahirnya Pertamina.

Pada tahun 1960, PT Permina berubah status menjadi Perusahaan Negara (PN) Permina.

Nama PN Pertambangan Minyak dan Gas Bumi Negara (PERTAMINA) ada sejak PT Permina bergabung dengan PN Pertamin pada 20 Agustus 1968.

Baca Juga: PDIP Ketar-ketir? Golkar Ingin Calonkan Ganjar Pranowo di Pilpres 2024

Setelah itu, pemerintah melalui UU No.8 tahun 1971 menunjuk perusahaan ini untuk menghasilkan dan mengolah migas dari ladang minyak.

Serta menyediakan kebutuhan bahan bakar dan gas di Indonesia.

Berdasarkan PP No.31 Tahun 2003 tanggal 18 Juni 2003, PN Pertamina berubah nama menjadi PT Pertamina (Persero) yang melakukan kegiatan usaha migas pada Sektor Hulu hingga Sektor Hilir.

PT Pertamina (Persero) didirikan pada tanggal 17 September 2003 berdasarkan Akta Notaris No. 20 Tahun 2003.

10 Desember 2005, Pertamina mengubah lambing kuda laut menjadi anak panah dengan warna dasar hijau, biru, dan merah.

Halaman:

Editor: Muhammad Ibrahim

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x