Amalan-Amalan PUASA RAMADHAN 1443 Hijriah, Salah Satunya Jangan Ghibah!

- 8 Maret 2022, 18:57 WIB
Amalan-Amalan PUASA RAMADHAN 1443 Hijriah, Salah Satunya Jangan Ghibah!
Amalan-Amalan PUASA RAMADHAN 1443 Hijriah, Salah Satunya Jangan Ghibah! /(Unsplash Imad Alassiry)/

GALAMEDIA - Selama bulan puasa ramadhan 1443 hijriah memang sebaiknya melakukan amalan-amalan yang baik agar pahala semakin besar.

Puasa sendiri merupakan salah satu hal yang wajib dilakukan umat muslim, dimana setiap orang menahan diri pada siang hari hingga terbenamnya matahari dari hal-hal yang membatalkan.

Puasa pun disebutkan sebagai salah satu tiang agama yang dijelaskan dalam sebuah hadits:

"Islam dibangun atas lima, syahadat bahwa tidak ada tuhan selain Allah dan Muhammad adalah Rasulullah, menegakkan sholat, menunaikan zakat, pergi haji dan puasa Ramadhan." (HR. Bukhari dan Muslim).

Baca Juga: Bambang Pamungkas Diperiksa Polda Metro Jaya, Polisi: Statusnya Masih Saksi

Saat bulan puasa atau bulan Ramadhan pun dosa-dosa yang telah lalu akan diampuni yang dijelaskan dalam hadits:

"Siapa yang puasa Ramadhan dengan iman dan ihtisab, telah diampuni dosanya yang telah lalu. Dan siapa yang bangun malam Qadar dengan iman dan ihtisab, telah diampuni dosanya yang telah lalu." (HR. Bukhari Muslim).

Selain itu kita pun dapat mengumpulkan amalan-amalan sebanyak mungkin saat puasa Ramadhan.

Apa sajakah itu? Berikut amalan-amalan puasa ramadhan 1443 Hijriah yang telah dirangkum dari beberapa sumber.

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x