Virus PMK Merembak di Indonesia, Dedi Mulyadi: Dunia Peternakan Kita Masih Kacau

- 24 Mei 2022, 09:21 WIB
Ilustrasi Hewan ternak.
Ilustrasi Hewan ternak. /Antara/Kornelis Kaha

Untuk itu, kata Dedi Mulyadi, agar hal tersebut tidak terus meluas diperlukan kebijakan yang fundamen. “Saya cenderung kalau sudah (ternak) sakit dimusnahkan, alternatifnya negara memberikan penggantian ternak,” katanya.

Menurut Dedi Mulyadi jika pemerintah hanya memberikan imbauan dan menggembar-gemborkan narasi pengawasan hal tersebut tidak akan efektif.

Baca Juga: Wilayah di Indonesia yang Berpotensi Dilanda Hujan Lebat Disertai Angin Kencang dan Petir

Pria yang identik dengan iket putih itu berharap pemerintah segera melakukan pembenahan dan tindakan terlebih dalam waktu dekat masyarakat Indonesia akan merayakan Idul Adha. Dalam momen tersebut dipastikan permintaan hewan ternak akan meningkat.

“Saya juga mengingatkan dulu ketika covid masuk Indonesia semua ngomong ini flu biasa cukup minum antibiotik kemudian sembuh. Setelah itu kita lihat gelombang (covid) semakin besar. Jangan sampai perspektif kita menangani wabah ini sama seperti perspektif kita ketika menangani covid pada waktu awal,” ujar Dedi Mulyadi.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah