4 Pemain Bola Termahal Dunia Ini Pastikan Timnasmya Lolos 16 Besar Piala Dunia 2022 Terbaru

- 1 Desember 2022, 21:08 WIB
Daftar Pemain Bola termahal dunia yang bawa negaranya lolos 16 besar piala dunia 2022 terbaru
Daftar Pemain Bola termahal dunia yang bawa negaranya lolos 16 besar piala dunia 2022 terbaru /Instagram/

GALAMEDIANEWS - Tabel 16 Besar Piala Dunia 2022 Qatar hingga hari ini Kamis, 01 Desember 2022 sudah terisi oleh sepuluh negara, diantaranya dihuni oleh pemain bola termahal di dunia.

Ada 4 pemain bola termahal dunia yang kini juga membawa masing-masing negara lolos ke babak 16 besar.

Babak 16 besar Piala Dunia 2022, sesuai tabel yang dirilis fifa.com akan dimulai pada Sabtu. 03 Desember 2022 pada jma 22:00.

Selain membawa negaranya menduduki tabel 15 besar Piala Dunia 2022, pemain bola termahal didunia ini juga masuk dalam jajaran top skor di kompetisi sepak bola di Qatar.

Baca Juga: Tabel 16 Besar Piala Dunia 2022 Qatar, Wojciech Szczesny Tak Hanya Taklukan Lionel Messi

Baca Juga: Inilah TABEL dan BAGAN 16 Besar Piala Dunia 2022 Qatar, Bisa di Download PDF nya

1. Kylian Mbappe (Perancis)

Pemain depan tengah Kylian Mbappe, di Piala dunia 2022 Qatar serta membawa negaranya Perancis menempati tabel 16 besar dan tercatat sebagai top skor sementara bersama Cody Gakpo (Belanda), Enner Valencia (Ekuador), Marcus Rashford (Inggris) dengan 3 gol.

Dengan nilai pasar RP 2,781 Triliun dikutip dari transfermarkt.co.id menjadikan pemain berusia 23 tahun ini pemain bola termahal saat ini dan sepanjang sejarah sepak bola dunia.

Halaman:

Editor: Nadya Kinasih

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x