Pencarian Korban Longsor Cianjur, Tiga Jenazah Wanita Ditemukan Tim SAR di Dua Lokasi

- 3 Desember 2022, 16:24 WIB
Ilustrasi pencarian korban gempa yang tertimbun longsor di Cianjur.
Ilustrasi pencarian korban gempa yang tertimbun longsor di Cianjur. /Kantor SAR Bandung/

Temuan tiga jenazah itu mengurangi daftar pencarian orang hilang yang sebelumnya 11 orang. "Sementara korban dalam pencarian sebanyak delapan orang," katanya..

Seluruh jenazah yang baru ditemukan itu langsung dievakuasi ke Posko Identifikasi Korban Bencana (Disaster Victim Identification/DVI) Polda Jabar di RSUD Sayang Cianjur untuk diidentifikasi identitasnya sebelum akhirnya diserahkan kepada keluarganya.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Tempat Wisata Hits Bandung, Udara Sejuk, Cocok untuk Liburan Tahun Baru di Tengah Alam Terbuka

Sementara dampak dari bencana alam gempa di Cianjur itu tercatat sebanyak 331 orang meninggal dunia ditambah dengan tiga orang yang baru ditemukan, delapan orang dalam pencarian, 593 orang luka berat, 59 orang dirawat di RSUD Cianjur, dan 114.683 orang mengungsi.***

Halaman:

Editor: Reza Rafaeza


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x