Ridwan Kamil Resmikan Klinik Inggit Garnasih: Fasilitas Gratis untuk Lansia

- 25 Juli 2023, 08:48 WIB
Acara peresmian klinik Inggit Garnasih oleh Ridwan Kamil
Acara peresmian klinik Inggit Garnasih oleh Ridwan Kamil /Instagram @klinikinggitgarnasih/

Sebagai informasi Letak klinik Inggit Garnasih ini, ada di jalan Flores Kota Bandung.

Sehingga bagi anda keluarga anda atau khususnya lansia yang ingin berobat secara gratis bisa datang ke klinik tersebut.

Fasilitas di klinik ini pun sangat lengkap, bahkan dalam video yang di unggah kang Emil terlihat untuk ruang tunggu pasien, ada untuk karoke nya.

Baca Juga: Ridwan Kamil: Rencana Ambisius untuk Bitcoin dan Visi Inklusifitas Keuangan di Indonesia

Selain itu ada juga untuk perawatan lainnya seperti ruang rawat inap yang sangat bersih dan lengkap, musholla, kolam renang, dan lain-lain.

Tak seperti klinik lain, klinik Inggit Garnasih ini dilengkapi dengan foto-foto atau lukisan dari para tokoh nasional Indonesia.

Sehingga jika ada yang ingin melakukan pengobatan, klinik ini tak seperti klinik yang lain. Pastinya akan betah dan anda tak akan takut untuk di rawat di sini.

Dari unggahan kang Emil, banyak komentar beragam dari warganet terkait polemik surat cerai yang di taksir milyaran rupiah itu yang kemudian di jadikan sebagai klinik, seperti:

"Sebagai lansia saya mengucapkan terima kasih, semoga terwujud di Bogor", tulis komentar @lestaripartiningsih.

"Alhamdulillah sangat mulia sekali bisa terwujudkan. Alhamdulillah", tulis komentar @windyasari.

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: Instagram @ridwankamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah