12 Universitas Swasta Terbaik di Bandung Tahun 2023 Versi UniRank, Simak Daftarnya Berikut Ini

- 15 Agustus 2023, 16:59 WIB
Widyatama Bandung, salah satu universitas swasta terbaik di Bandung versi UniRank./ widyatama.ac.id
Widyatama Bandung, salah satu universitas swasta terbaik di Bandung versi UniRank./ widyatama.ac.id /
  1. Telkom University

Telkom University menjadi rekomendasi kampus swasta di Bandung pertama yang telah mendapatkan akreditasi A (Unggul) dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT).

Telkom University salah satunya menawarkan beberapa program studi unggulan yang meliputi pembelajaran School of Industrial Engineering, School of Engineering, School of Economic and Business, School of Computing, School of Communication and Business, School of Applied Science, dan School of Creative Industries.

  1. Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR)

Universitas Katolik Parahyangan (UNPAR) sudah berdiri sejak 1955 dan diresmikan sejak tahun 1961. Lembaga pendidikan swasta terbaik di Bandung ini diawali dengan sebuah Akademi Perniagaan yang saat ini menjadi Fakultas Ekonomi.

Unpar Bandung ini menawarkan beberapa fakultas yang bisa dipilih diantaranya adalah Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Teknologi Informasi dan Sains, Teknologi Industri, Teknik, Filsafat, dan Hukum.

  1. Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM)

Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) juga telah mengantongi predikat Baik Sekali BAN-PT atau mendapatkan akreditasi A. kampus Unikom Bandung ini memiliki dua lokasi kampus, yaitu yang berada  di Jalan Dipatiukur dan Jalan Dago.

Beberapa fasilitas yang ditawarkan untuk menunjang aktivitas baik akademik maupun non akademik lembaga pendidikan swasta ini diantaranya seperti perpustakaan, UNIKOM TV, UNIKOM Radio, Klinik, hingga UNIKOM Kreasi Media yang merupakan sebuah perusahaan media dan multimedia yang terintegrasi yang berfokus pada program TV, film, animasi, serta konten berkualitas lainnya.

Baca Juga: 7 Universitas Terbaik di Jawa Barat 2023, Ternyata Ranking 1 Bukan ITB dan Unpad

 

  1. Politeknik Pos Indonesia

Politeknik Pos Indonesia adalah sebuah Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Bandung yang menawarkan program pendidikan Diploma 3 (D3) dan Diploma 4 (D4).

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: Unirank


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah