Deretan Produk Israel Yang Diboikot Dunia Beserta Alasannya

- 23 Oktober 2023, 13:52 WIB
Seruan boikot produk Puma
Seruan boikot produk Puma /instagram @bdsnationalcommittee/

Siemens merupakan Perusahaan elektronik multinasional yang berpusat di Munich dan Berlin Jerman. Siemens menjadi kontraktor utama Euro Asia Inter Connector, yaitu proyek kabel listrik bawah laut Israel EU yang akan menghubungkan pemukiman ilegal Israel di wilayah penduduk Palestina ke Eropa.

5. Ahava

Ahava merupakan perusahaan kosmetik Israel, yang memiliki tempat produksi, tempat pusat pengunjung serta toko utamanya berada di pemukiman ilegal Israel

6. Sodasteam

Sodasteam merupakan perusahaan asal Israel yang bergerak dibidang manufaktur  yang dikenal sebagai pembuat produk karbonasi rumah konsumen. Sodasteam secara aktif terlibat dalam kebijakan Israel yang menggusur warga asli Badui Palestina di Naqab Israel, selain itu Sodasteam memiliki sejarah panjang  dengan melakukan diskriminasi terhadap pekerja Palestina.

Baca Juga: Jurnalis Kembali Jadi Korban Serangan Bom Udara Israel, Badan Berita Asia-Pasifik Mengecam Serangan Israel

7. Carrefour

Carrefour merupakan salah satu penggerak genosida Palestina. Carrefour mengirim tentara Israel yang mengambil bagian dalam genosida Palestina Gaza. Pada tahun 2022, carrefour menjalin kemitraan dengan perusahaan Israel, produk konsumen electra, anak perusahaannya yaitu Yenot Bitan, yang keduanya terlibat dalam pelanggaran berat terhadap rakyat Palestina. ***

Halaman:

Editor: Lina Lutan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x