Apa Hukum Sholat Idul Fitri? Berikut Penjelasan Hukum beserta Tata Cara Sholatnya!

- 8 April 2024, 10:14 WIB
 Ilustrasi Sholat Idul Fitri 1445 H./ pexels.com @Thirdman
Ilustrasi Sholat Idul Fitri 1445 H./ pexels.com @Thirdman /

اللهُ أَكْبَرُ كَبِيرًا، وَالْحَمْدُ لِلّٰهِ كَثِيرًا، وَسُبْحَانَ اللهِ بُكْرَةً وَأَصِيلًا

Artinya: Allah Maha Besar dengan segala kebesaran, segala puji bagi Allah dengan pujian yang banyak, Maha Suci Allah, baik waktu pagi dan petang.

  1. Membaca surah Al-Fatihah dan Dianjurkan membaca surah Al'ala
  2. Rukuk, I‘tidal, sujud, dan duduk diantara dua sujud.
  3. Berdiri rakaat kedua
  4. Melakukan takbir sebanyak 5 kali
  5. Membaca al-fatihah dan dianjurkan membaca al- ghasiyyah
  6. Rukuk, I‘tidal, sujud, dan duduk diantara dua sujud.
  7. Tasyahud lalu salam
  8. Mendengarkan khutbah

Itulah hukum, dan tata cara sholat Idul Fitri, beserta amalan yang perlu dikerjakan sebelum melakukan sholat Ied.***

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: sumsel.kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah