Panglima : Rasulullah Mengajarkan Umat Islam untuk Berahlakul Karimah, dan Menghormari Perbedaan

- 4 November 2020, 15:04 WIB
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Mabes TNI Jakarta
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Mabes TNI Jakarta /Puspen TNI/

KH. Noor Shafa Thohir, S.E. selaku Pimpinan Rumah Tahfidz Assu’ada Islamic School dalam tausiyahnya menyampaikan bahwa Allah SWT menciptakan Nabi Muhammad SAW dengan mempunyai akhlak yang sangat mulia, yang tidak ada tandinganya. Tidak ada manusia yang bisa menyamai bahkan melebihi akhlak Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: Hadapi Peningkatan Potensi Kebencanaan, Emil Intruksikan Semua Pihak Simulasikan Penyelamatan

Allah SWT sudah mengangkat derajat Nabi Muhammad SAW pada ketinggian derajat yang tidak bisa dijabarkan oleh akal pikiran manusia. Tidak ada manusia yang bisa menembus tujuh langit bahkan ke sidratul muntaha kecuali Nabi Muhammad SAW.

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah