Galon Sekali Pakai Lebih Higienis dan Menguntungkan! Yuk Kita Buktikan

- 18 November 2020, 11:40 WIB
Gslon sekaki pake
Gslon sekaki pake /Klikdokter.com/

Christine menjelaskan, galon air kemasan sekali pakai justru menghemat pemakaian plastik. Beliau mencontohkan, satu galon bisa memuat 19 liter air. Jika digantikan dengan botol yang isinya 500ml, malah menambah jumlah sampah botol yang dipakai.

“Untuk perusahaan daur ulang plastik juga lebih mudah untuk di daur ulang. Ini justru ramah lingkungan," ujar Christine.

Hal serupa diutarakan Dhora. Menurutnya sampah plastik lebih baik jika dapat didaur ulang dan dimanfaatkan kembali. Butuh waktu 450 - 1000 tahun untuk sampah dari botol plastik dapat terurai.

Baca Juga: Temui Donald Trump di Gedung Putih, Luhut Pandjaitan Sampaikan Pesan Khusus dari Jokowi

“Barang-barang plastik dapat terurai di tanah 1000 tahun lamanya, sedangkan kantong plastik 10 hingga 1000 tahun. Botol plastik dapat terurai di alam sekitar 450 tahun,” kata Dhora.

 

 

Halaman:

Editor: Kiki Kurnia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah