20 Ucapan Hari Valentine dalam Bahasa Inggris dan Terjemahan, Cocok juga untuk Status Medsos mu

- 4 Februari 2021, 08:26 WIB
Foto IIlustrasi. Ucapan untuk orang tersayang di hari Valentine.
Foto IIlustrasi. Ucapan untuk orang tersayang di hari Valentine. /Karolina Grabowska /Pixabay


GALAMEDIA – Bulan Februari identik dengan bulan cinta, bahkan sering disebut bulannya kasih sayang. Tepat pada 14 Februari, adalah momen untuk mengungkapkan rasa kasih sayang kepada seseorang.

Tidak hanya kepada pasangan, ungkapan kasih sayang pun bisa ditujukkan pada keluarga, saudara, dan sabahat. Menyatakan perasaan sayang kepada seseorang, diperlukan ungkapan yang bisa mempengaruhi hubungan menjadi erat.

Jika terlalu sulit dalam merangkai kata, jangan cemas. Karena banyak ucapan di Hari Valentine dalam bahasa Inggris beserta artinya yang akan membantu.

Baca Juga: TERBARU, Harga Emas Hari Ini, Kamis, 4 Februari 2021 Turun Drastis, Antam 2 Gram Rp1.915.000

Berikut macam-macam ucapan Hari Valentine dalam bahasa Inggris dan artinya yang dikutip Galamedianews dari laman Boldsky.

1. This Valentine's Day, I want you to know that I love you and feel blessed to have you in my life.
(Hari Valentine ini, aku ingin kamu tahu bahwa aku mencintaimu dan merasa diberkati memiliki kamu dalam hidupku)

2. You are a blessing to my life. I am so grateful to have you in my life. Happy Valentine's Day love.
(Kamu adalah berkat bagi hidupku. Aku sangat bersyukur memiliki kamu dalam hidupku. Cinta di hari Valentine yang bahagia)

Baca Juga: Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti Kena Serang Warganet, Mantan Jubir KPK: Kenapa Diserang

3. The day you walked into my life, it became beautiful and colourful. Happy Valentine's Day.
(Hari saat kamu memasuki hidupku, itu menjadi indah dan penuh warna. Selamat Hari Valentine)

4. This heart is meant to love you without limits and forever and ever. Happy Valentine's Day my love!
(Hati ini dimaksudkan untuk mencintaimu tanpa batas dan untuk selama-lamanya. Selamat Hari Valentine, cintaku!)

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x