Lebaran Segera Tiba, Berikut 9 Amalan Sunnah di Hari Raya Salah Satunya Memakai Pakaian Baru Lho!

- 12 Mei 2021, 15:40 WIB
Ilustrasi baju baru.
Ilustrasi baju baru. / Unsplash.com/ Hannah Morgan

GALAMEDIA - Pada saat Hari Raya Idul Fitri biasanya identik dengan memakai baju lebaran.

Tahukah kamu bahwa memakai baju yang bagus atau baru merupakan salah satu amalan Sunnah dari Sembilan amalan Sunnah lainnya saat merayakan lebaran.

Lantas apa saja 9 amalan sunnah di hari lebaran yang bisa dilakukan umat muslim, dilansir Galamedia dari berbagai sumber berikut 9 amalan sunnah di hari lebaran:

1. Menghidupkan Malam led dengan Ibadah

Bagi umat Islam dianjurkan untuk menghidupkan malam hari raya dengan shalat, membaca shalawat, membaca Al-Qur'an, membaca kitab, dan bentuk ibadah lainnya termasuk Takbiran.

Anjuran ini berdasarkan hadits Nabi:

من أحيا ليلتي العيد لم يمث قلبه يوم تموث القلوب

"Barangsiapa menghidupi dua malam hari raya, maka hatinya tidak mati di hari matinya beberapa hati". (HR. al-Daruquthni).

2. Memperbanyak Bacaan Takbir

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x