Resep Seblak Kuah Pedas dan Gurih, Pedasnya Nampol Sampai Bikin Seuhah Lata-lata!

- 17 Januari 2022, 15:01 WIB
seblak//instagram.com/mariaulfah1357
seblak//instagram.com/mariaulfah1357 /

GALAMEDIA - Seblak adalah salah satu menu kuliner asal Jawa Barat yang cocok untuk dinikmati saat musim hujan.

Cara membuat seblak pun terbilang sederhana dan menggunakan bahan-bahan yang mudah didapat, dengan berbagai bumbu untuk menghasilkan cita rasa gurih, pedas, dan nikmat.

Makanan yang satu ini memang populer karena rasa pedasnya.Meski makanan khas ini berasal dari Bandung, seblak sudah populer di sejumlah daerah dan menjadi jajanan kekinian yang bisa disantap di pinggir jalan.

Baca Juga: Fadli Zon Geram Habib Kribo Singgung Bangsa Arab: Janganlah Mempertontonkan Kebodohan, Tugas Kita Mencerdaskan

Salah satu keunikan seblak adalah rasa pedasnya yang bisa meningkatkan selera makan seseorang.

Apa saja yang diperlukan untuk membuat seblak? Umumnya kerupuk yang direbus. Kemudian ditambahkan aneka bumbu dan bahan lainnya. Penasaran ingin mencoba membuatnya? Yuk ikuti cara membuat seblak yang pedas dan enak ini.

Bahan-bahan:

- 1 ons kerupuk orange/kerupuk seblak.

- 1 butir telur.

- 1 ikat sawi hijau.

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x