Bikin Sendiri Yuk, Resep Bakso Cuanki Komplit ala Cuanki Serayu Bandung, Enak Segar, Cukup 1 Adonan Saja

- 11 Desember 2022, 08:59 WIB
Siapa yang tidak tahu Bakso Cuanki Serayu Bandung yang terkenal enak sampe harus rela antri untuk membelinya
Siapa yang tidak tahu Bakso Cuanki Serayu Bandung yang terkenal enak sampe harus rela antri untuk membelinya /Kolase foto YouTube Devina Hermawan/

2. Didihkan kembali air, lalu masukkan tulang ayam rebus selama 1-2 jam di api sedang kecil, buang busa atau lemak pada kuah

3. Tambahkan garam, kaldu jamur, kaldu ayam, gula pasir, serta merica

4. Haluskan bawang merah goreng dan bawang putih goreng kemudian masukkan ke dalam kuah secara bersamaan dengan seledri, masak beberapa saat

5. Untuk adonan, masukkan ayam, garam, gula pasir, kaldu bubuk, merica dan bawang putih ke dalam food processor. Haluskan sampai lengket

6. Masukkan telur, kecap ikan, minyak, air es, tepung terigu, tapioka dan baking powder, aduk sampai rata

Baca Juga: Istimewa, SATU Adonan untuk 3 Resep Kue Kering, Praktis Cara Membuatnya, Cocok Jadi Favorit Keluarga

7. Siapkan kulit pangsit, ambil sedikit adonan kemudian ratakan dengan garpu

8. Panaskan minyak, goreng di api kecil sampai kecoklatan dan renyah, lalu tiriskan

9. Untuk siomay goreng, siapkan kulit pangsit, ambil sekitar ½ sdm adonan selanjutnya bentuk seperti kerucut, goreng sampai kecokelatan, tiriskan

10. Untuk adonan tahu, pisahkan 160 gr adonan lalu campurkan dengan 1 sdm air, aduk rata

Halaman:

Editor: Fasya Askanti

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah