NIAT PUASA Senin Kamis Lengkap dengan Doa Berbuka

- 25 Desember 2022, 19:10 WIB
Ilustrasi - NIAT PUASA Senin Kamis Lengkap dengan Doa Berbuka.
Ilustrasi - NIAT PUASA Senin Kamis Lengkap dengan Doa Berbuka. /Pixabay//

GALAMEDIANEWS - Berikut ini niat puasa Senin Kamis lengkap dengan doa berbuka.

Puasa Senin Kamis ini biasa dilakukan umat muslim untuk mengikuti sunnah Nabi Muhammad SAW.

Dikisahkan dalam hadis sebagaimana diriwayatkan Abu Hurairah, Rasulullah SAW biasa berpuasa di dua hari tersebut:

Baca Juga: Kapan PREMAN PENSIUN 8 Tayang? Sutradara Preman Pensiun 7 Sudah Bilang Begini...

Baca Juga: LINK DOWNLOAD LAGU MP3 Berbagai Genre Paling Hits Jelang Tahun Baru 2023

"Bahwasanya Nabi Muhammad lebih sering berpuasa pada hari Senin dan Kamis. Amalan-amalan manusia diajukan kepada Allah setiap hari Senin dan Kamis, maka saya senang apabila amalan saya (pada hari tersebut) dan saya berpuasa pada hari tersebut." (H.R. Ahmad)

Berikut niat puasa Senin Kamis lengkap dengan doa berbuka.

Sebelum menjalankan puasa Senin Kamis, sebaiknya didahului dengan membaca niat.

Berikut ini lafal bacaan niat puasa Senin Kamis dalam bahasa Arab, latin, dan terjemahannya.

Halaman:

Editor: Usman Alwasim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x