5 PTN di Indonesia yang Memiliki Rumah Sakit Sendiri, Kampus Kamu Ada Gak Nih?

- 19 Juli 2023, 13:05 WIB
Salah satu rumah sakit yang ada di PTN akun
Salah satu rumah sakit yang ada di PTN akun /Instagram @bramastaredy/

Seperti yang kita tahu PTN UGM memiliki fakultas kedokteran tertua. Sehingga kampus UGM pun memiliki Rumah Sakit Universitas Gadjah Mada.

3. Universitas Airlangga

Rumah sakit yang ada di PTN selanjutnya yaitu ada di Universitas Airlangga. Ada yang menjadi pembeda nih dari RS Universitas Airlangga ini.

Dimana ada yang diunggulkan yaitu untuk bagian perawatan varises, skin and facial aesthetic, stem Cell anti aging, dan dental aesthetic. Bagi mahasiswa di sini tentunya sangat di untungkan nih. Karena memiliki RS yang bisa merawat diri dan kecantikan.

Baca Juga: Gak Lolos PTN? Berikut 9 Universitas Swasta Terbaik di Bandung yang Masih Buka Pendaftaran Pakai Nilai UTBK

4. Universitas Brawijaya

Beroperasi sejak tahun 2010, RS Universitas Brawijaya juga paling lengkap loh sobat. Karena fasilitas di sini mempunyai 625 tempat tidur untuk rawat inap. Disini anda dilengkapi pula dengan ruang IGD, poli anak, poli jantung, poli kandungan, farmasi dan lain-lain.

5. Universitas Riau

Universitas Riau juga termasuk salah satu PTN yang memiliki Rumah Sakit dengan fasilitas yang lengkap dan memiliki program unggulan yang berbeda dengan RS lainnya. Salah satunya yaitu untuk trauma medicine, tropical medicine dan lain-lain.

Nah itulah 5 PTN di Indonesia yang memiliki rumah sakit. Dari Perguruan Tinggi Negeri di atas, kampus mu termasuk gak nih sobat.

Halaman:

Editor: Lina Lutan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah