4 Rekomendasi Lip Scrub untuk Mencerahkan Bibir Hitam

- 29 Juli 2023, 16:40 WIB
Ilustrasi lip scrub untuk bibir hitam./freepik.com
Ilustrasi lip scrub untuk bibir hitam./freepik.com /

GALAMEDIANEWS - Memiliki permasalahan bibir hitam memang sangat mengganggu penampilan ya bestie. Terlebih jika kamu sering melakukan aktifitas di luar, seperti sekolah, kuliah atau kerja.

Bibir hitam biasanya terjadi karena kurangnya asupan mineral, ketidak cocokan perona bibir juga bisa menjadi salah satu penyebabnya.

Nah jika kamu ingin mengatasi bibir hitam mu itu, di sini terdapat rekomendasi lip scrub yang dapat membuat bibir cerah kembali. Oleh karena itu, yuk mari simak berikut ini.

Baca Juga: 6 SMA Terbaik di Boyolali Jawa Tengah yang Masuk Top 1.000 Sekolah Terbaik se-Indonesia

1. Felinz Frosted Peach Lip Scrub

Rekomendasi pertama yaitu Lip Scrub dari Felinz Frosted Peach.

Dengan menggunakan lip scrub ini akan membuat bibir mu tak akan hitam dan akan membuat warna bibir asli mu kembali menjadi cerah.

Tak perlu cukup lama loh untuk bibir menjadi cerah kembali, dengan pemakaian beberapa kali pun hasilnya akan langsung terlihat.

Oleh karena itu, kamu bisa menggunakan lip scrub dari Felinz Frosted yang harga nya cuman Rp 22.200 an. Sangat murah bukan? Tapi di jamin bakal mengatasi bibir hitam mu.

2. Skin Fruit Matcha Latte Lip Scrub

Skin Fruit Matcha Latte Lip Scrub ini juga bisa digunakan oleh setiap wanita yang merasa kan perubahan warna bibir.

Biasanya nih anak-anak sekolah sering merasakan pula permasalahan ini. Oleh karena itu kamu yang merasa bibir nya hitam, bisa menggunakan lip scrub ini.

Baca Juga: Kemenag Libatkan para Pemuka Agama untuk Tuntaskan Stunting di Brebes

Harganya pun sangat terjangkau nih bestie yaitu Rp 22.500 an. Dengan harga segitu di jamin bibir mu auto cerah kembali.

3. Emina Sugar Rush Lip Scrub

Kalau pergi sekolah atau kuliah, dengan bibir hitam yang tak seperti biasanya, kamu juga bisa menggunakan Emina Sugar Rush Lip Scrub.

Dijamin dengan menggunakan beberapa kali pun akan membuat bibir cerah kembali.

Harga Lip Scrub dari Emina ini pun cukup terjangkau nih yaitu sekitar Rp 34.700 an.

Yuk segera gunakan, apalagi saat musim panas seperti ini, biasanya bibir hitam selalu terjadi juga karena musim panas ini.

4. Barenbliss Caramel

Lip scrub dari Barenbliss juga bisa mengatasi bibir yang sudah menghitam akibat efek tertentu.

Baca Juga: NONTON Horimiya: The Missing Pieces Episode 5 Sub Indo RESMI Terbaru Selain dari Otakudesu atau Anoboy

Gunakan lip scrub ini dengan rutin nih bestie. Supaya kamu tidak lagi merasakan tak percaya diri setelah menggunakan Barenbliss Caramel ini.

Harga lip scrub ini yaitu berkisar Rp 38.300 an. Sangat Murce tetapi di jamin akan membuat mu, kembali nyaman dengan tampilan warna bibir mu.

Itulah 4 rekomendasi lip scrub yang bisa digunakan ketika kamu merasa bibir mu hitam karena permasalahan tertentu.

Dengan menggunakan salah satu rekomendasi di atas, pastinya kamu pun akan merasa puas deh. Karena akan langsung bisa membuat bibir menjadi cerah kembali.***

Editor: Lucky M. Lukman

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah