5 Tips Mengenalkan Warna pada Anak Balita, Ternyata Manfaat Ini yang Bisa Mereka Dapat!

- 1 Agustus 2023, 17:11 WIB
5 tips mengenalkan warna pada anak balita./  Pexels @YanKrukau
5 tips mengenalkan warna pada anak balita./ Pexels @YanKrukau /

 

1.   Mulai mengenalkan warna dari benda yang ada sering dilihatnya Kenalkan warna pada anak dimulai dari benda-benda yang ada disekitarnya atau sering dilihatnya setiap hari. Seperti warna baju, warna tempat makanan, mainan, makanan yang sering dimakan, dan lain sebagainya. 

2.   Mengenalkan warna dengan bertahap 

Kenalkan warna pada anak dengan perlahan-lahan, tidak sekaligus menyebutkan nama benda. Sebaiknya kenalkan 1-2 warna benda terlebih dahulu. Setelah anak lancar menyebutkan benda tersebut bisa beralih ke benda lain. 

3.   Semangat Mengajarkan 

Tunjukan rasa semangat dan antusias Ayah Bunda saat mengenalkan warna pada anak. Rasa semangat tersebut akan menular pada anak, manakala melihat orang-orang disekitarnya begitu antusias. 

4.   Mengenalkan warna dengan metode lain 

Kenalkan warna pada anak bisa sambil menggambar, menyanyi, jalan-jalan, dan lain sebagainya. Metode ini berlaku ketika anak Anda tak bisa diam atau termasuk kinestetik yang perlu belajar dengan cara bermain dan aktivitas lainnya. 

5.   Bacakan Buku Bertemakan Warna 

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: YouTube Yufid TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x