4 Resiko Penyakit Akibat Polusi Udara, Waspada Kanker hingga Kesehatan Mental

- 22 Agustus 2023, 18:20 WIB
Ilustrasi 4 Resiko Penyakit Akibat Polusi Udara, Waspada Kanker hingga Kesehatan Mental /Pixabay @marcinjozwiak
Ilustrasi 4 Resiko Penyakit Akibat Polusi Udara, Waspada Kanker hingga Kesehatan Mental /Pixabay @marcinjozwiak /

GALAMEDIANEWS - Simak 4 Resiko penyakit yang ditimbulkan akibat polusi udara, waspada akan kanker hingga kesehatan mental. Perhatikan dampak bahayanya bagi tubuh kita dan keluarga.  Setiap makhluk hidup memerlukan oksigen untuk bernafas. Oksigen yang baik bagi tubuh yaitu berasal dari udara bersih.

 

Tapi, banyak kota di Indonesia khususnya Jakarta menyandang sebagai salah satu kota dengan tingkat polusi udara tertinggi sehingga memiliki kualitas udara yang buruk yang tidak baik untuk kesehatan.

Banyak ahli kesehatan menunjukkan bukti bahwa polusi udara dapat berdampak pada kesehatan manusia. Tidak hanya meningkatkan resiko terkena penyakit secara fisik, tetapi juga bisa menyerang kondisi kesehatan mental seseorang.

Pentingnya menghindari polusi udara yang tercemar agar tercegah dari penyakit kanker paru-paru, yang ada kaitan dengan partikel berbahaya seperti PM2,5 pada udara.

Penyakit Akibat Polusi Udara

 Baca Juga: Ini Cara Kota Bandung Hindari Ancaman Polusi dan Perbaiki Kualitas Udara

Dilansir dari laman Healthline, berikut 4 penyakit akibat polusi udara:

Halaman:

Editor: Feby Syarifah

Sumber: healthline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x