Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Ala Restoran Seafood, Dijamin Renyah dan Gurih

- 8 Juni 2024, 08:53 WIB
Ilustrasi cumi goreng. Cara membuat cumi goreng tepung ala restoran seafood dijamin renyah dan gurih
Ilustrasi cumi goreng. Cara membuat cumi goreng tepung ala restoran seafood dijamin renyah dan gurih /Instagram @cumi.goreng.tepung_/

GALAMEDIANEWS - Hidangan laut selalu identik dengan kelezatannya yang khas. Salah satu olahan laut yang digemari banyak orang adalah cumi goreng tepung. Berikut ini cara membuat cumi goreng tepung ala restoran seafood yang dijamin renyah dan gurih 

Perpaduan tekstur renyah di luar dan empuk di dalam, berpadu dengan bumbu yang meresap sempurna, menjadikan cumi goreng tepung hidangan yang disukai di berbagai kalangan, sehingga menjadi menu favorit di setiap restoran seafood.

Cara membuat cumi goreng tepung mudah dibuat di rumah dan tidak membutuhkan waktu lama dan bahan-bahannya pun sederhana dan mudah ditemukan di pasaran.

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Solaria Racikan Makanan Istimewa ala Devina Hermawan

Namun, bagi orang-orang yang sedang berhemat, kamu tinggal membuatnya sendiri di rumah. Yuk, simak cara membuat masakan cumi goreng tepung ala restoran dijamin renyah dan gurih yang dilansir dari segari.co.id berikut ini! 

Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Ala Restoran Seafood 

Bahan-bahan 

  • 500 gram cumi potong ring 
  • 1 buah jeruk nipis 
  • 200 gram tepung terigu 
  • 2 sendok makan tepung tapioka 
  • 1 sendok makan tepung beras 
  • 1 sendok teh baking powder 
  • 1 sendok teh garam 
  • 1 sendok teh kaldu jamur bubuk 
  • ½ sendok teh lada bubuk 
  • 1 sendok teh bawang putih bubuk (bisa diganti menjadi 1 siung bawang putih yang dihaluskan) 
  • 100 ml air es Minyak goreng secukupnya

Baca Juga: Resep Sop Kambing Idul Adha ala Chef Juna: Lezat, Hangat, dan Menggugah Selera

Cara Membuat

1. Jika Anda menggunakan cumi utuh, bersihkan cumi terlebih dahulu, buang isi perut dan kulit bagian luar cumi, bersihkan lalu potong membentuk cincin.

2. Lumuri cumi dengan perasan jeruk nipis, diamkan selama sekitar 15 menit. 

Halaman:

Editor: Tatang Rasyid

Sumber: segari.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah