4 Universitas Swasta Terbaik di Cirebon Jawa Barat, Disertai Peringkat Nasional Menurut EduRank 2023

21 April 2023, 09:47 WIB
Inilah 4 universitas swasta terbaik di Cirebon Jawa Barat berdasarkan EduRank 2023./ tangkapan layar YouTube Humas UGJ /

GALAMEDIANEWS – Inilah 4 universitas swasta terbaik di Cirebon Jawa Barat, disertai dengan peringkat Nasional, Asia dan Dunia menurut EduRank 2023 sebagai referensi dalam memilih perguruan tinggi setelah lulus Sekolah Menengah Atas (SMA).

 

Info universitas swasta terbaik di Cirebon Jawa Barat tentu sangat dibutuhkan oleh para calon mahasiswa untuk memilih kampus mana yang akan mereka incar.

Dengan mengetahui universitas swasta terbaik di Cirebon Jawa Barat, akan memudahkan dalam menentukan pilihan dan mengatur strategi untuk bisa masuk ke perguruan tinggi impian mereka.

Data universitas swasta terbaik di Cirebon Jawa Barat ini dilengkapi dengan peringkat Nasional, Asia dan Dunia sehingga buat para calon mahasiswa bisa mengetahui kualitas kampus yang akan mereka incar tersebut.

Untuk bisa masuk ke perguruan tinggi impian tentu dibutuhkan usaha yang keras dan strategi yang bagus agar bisa terwujud.

 

Para calon mahasiswa tentu akan sangat bangga jika perjuangannya berhasil dan bisa duduk di almamater yang jadi incarannya tersebut.

Demikian pula dengan orang tua, tentu akan menjadi kebanggaan tersendiri jika putra putri mereka bisa mengenyam pendidikan di perguruan tinggi dengan peringkat yang bagus di daerah mereka.

Jadi jangan lewatkan info penting ini ya, khususnya buat warga yang tinggal di kawasan yang mendapat julukan sebagai Kota Udang ini.

Baca Juga: TOP 5 Universitas Swasta Terbaik di Jakarta Berdasarkan EduRank 2023, Ada Kampus Impian Kamu?

Top 4 Universitas Swasta Terbaik di Cirebon Jawa Barat

 

Berikut ini GalamediaNews telah merangkum 4 universitas swasta terbaik di Cirebon sebagai referensi memilih perguruan tinggi:

  1. Universitas Swadaya Gunung Jati

Rangking Nasional: 70 dari 562

Rangking Asia: 1.460 dari 5.830

Rangking Dunia: 4.252 dari 14.131

Alamat: Jln. Pemuda No.32

 

  1. Universitas Nahdlatul Ulama Cirebon

Rangking Nasional: 212 dari 562

Rangking Asia: 3.633 dari 5.830

Rangking Dunia: 9.210 dari 14.131

Alamat: Jln. Sisingamangaraja No.33

 Baca Juga: 5 Universitas Swasta Terdekat dari DEPOK Jawa Barat, Disertai Info Jarak dan Peringkat Nasional EduRank 2023

 

  1. Universitas Muhammadiyah Cirebon

Rangking Nasional: 357 dari 562

Rangking Asia: 4.821 dari 5.830

Rangking Dunia: 11.747 dari 14.131

Alamat: Jln. Tuparev No.70, Kecamatan Kedawung.

 

  1. Universitas 17 Agustus 1945 Cirebon

Rangking Nasional: 444 dari 562

Rangking Asia: 5.301 dari 5.830

Rangking Dunia: 12.837 dari 14.131

Alamat: Jln. Perjuangan No.17 By Pass

 Baca Juga: 7 Universitas Swasta Terbaik di Tangerang Banten, Rangking Nasional dan Dunia Berdasarkan UniRank 2023

 

Itulah 4 universitas swasta terbaik di Cirebon Jawa Barat berdasarkan EduRank 2023, disertai peringkat Nasional, Asia dan Dunia yang layak kamu ketahui.***

 

 

Editor: Feby Syarifah

Sumber: EduRank

Tags

Terkini

Terpopuler