Beda dengan Prediksi Sebelumnya, Luhut Tidak Tahu Kapan Covid-19 Berakhir

- 9 Juli 2021, 16:19 WIB
Menteri Kordinator (Menko) Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan
Menteri Kordinator (Menko) Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan //Dok. Sekretariat Kabinet RI/

 

GALAMEDIA - Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi sekaligus Koordinator Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat, Luhut Binsar Panjaitan meminta agar pengadaan oksigen untuk pasien Covid-19 dipercepat. 

Hal ini ia sampaikan dalam rapat koordinasi penyediaan stok oksigen sebagai salah satu langkah penanganan Covid-19. Rapat ini diadakan secara virtual setingkat menteri dan lembaga pada Kamis, 8 Juli 2021 lalu.

Luhut menegaskan, upaya penanganan Covid-19 saat ini harus cepat, mengingat penambahan terus meningkat.

Tak hanya itu, dia juga meminta para pihak terkait lebih tanggap dalam urusan ini.

"Kita bermain dengan waktu, kita harus bekerja cepat," kata Luhut dilansir melalui situs resmi Kemenko Maves, Jumat, 9 Juli 2021.

Baca Juga: Kasus Baru Covid-19 Lebih Tinggi dari Data? Puan Maharani: Harus Jujur! Jangan Sudah Bahaya Baru Koordinasi

Dalam kesempatan itu, menteri satu ini mengungkap kondisi terkini di lapangan dan estimasi kebutuhan oksigen.

Luhut sebagai koordinator mengaku sudah membuat skenario penanganan Covid-19 selama PPKM Darurat berlangsung.

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x