Sahabat Ganjar Deklrasi Besar-besaran, Elite PDIP: Belum Apa-apa Sudah Bising, Seharusnya Ikut Aturan Main

- 23 Agustus 2021, 21:14 WIB
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo. Sahabat Ganjar dideklarasikan.
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo. Sahabat Ganjar dideklarasikan. /Kustawa Esye/

“Padahal konstitusi jelas menegaskan, paslon diusung parpol atau gabungan parpol. Jadi mari kita pelihara kesejukan kolektif tanpa intrik-intrik politik,” tuturnya.

Baca Juga: KSP Sahabat Mitra Sejati dan Bank Sampoerna Berbagi Sembako di 17 Daerah di Indonesia

Dia juga mengaku belum tahu motif dari Sahabat Ganjar yang melakukan deklarasi besar-besaran itu.

Kendati demikian, Hendrawan yakin itu hanyalah dinamika politik biasa, ada yang sekedar meramaikan panggung hingga sekedar mengada-ada.

“Belum jelas arahnya. Semua seharusnya ikut aturan main dan alur waktu yang pas. Tapi inilah dinamika dan dialektika politik. Ada yang sekadar meramaikan panggung. Ada yang coba-coba buka lapak. Ada yang sebagai upaya menekan-nekan pilihan. Ada yang sekadar mengada-ada,” paparnya.***

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah