Sertifikat dan Apikasi PeduliLindungi Akan Jadi Masalah Tersendiri, Jika Realisasi Vaksinasi Masih Rendah

- 23 September 2021, 11:21 WIB
Sertifikat dan Apikasi PeduliLindungi Akan Jadi Masalah Tersendiri, Jika Realisasi Vaksinasi Masih Rendah meinjau vaksinasi di Tasikmalaya, Rabu, 22 September 2021.
Sertifikat dan Apikasi PeduliLindungi Akan Jadi Masalah Tersendiri, Jika Realisasi Vaksinasi Masih Rendah meinjau vaksinasi di Tasikmalaya, Rabu, 22 September 2021. /Dok

“Masyarakat harus disiplin prokes dan taat aturan PPKM sementara pemerintah sebagai pihak pembuat kebijakan harus menggencarkan testing, tracing dan treatment serta menggalakkan giat vaksinasi di semua kalangan," katanya.

Baca Juga: Tukul Arwana Dilarikan ke Rumah Sakit, Vega Darwanti Minta Didoakan: Bismillah Ya Allah..

Netty mengingatkan pemerintah dan penyelenggara agar kegiatan vaksinasi tidak menjadi klaster penularan Covid-19 karena longgarnya prokes.

“Terjadi kerumunan dan pengabaian prokes di beberapa sentra vaksinasi yang berpotensi terjadinya penularan. Pemerintah harus memastikan SOP penyelenggaraan vaksinasi berjalan dengan baik. Jangan karena mengejar target suntikan, kemudian mengabaikan prokes," terangnya.

Baca Juga: Tukul Arwana Dirawat di Rumah Sakit Karena Pendarahan Otak, Netizen Ramai-ramai Kirim Doa

Terakhir Netty mengapresiasi terlibatnya gerakan pemuda dalam mempercepat realisasi vaksinasi. “Pemuda memiliki peran penting dalam membantu terwujudnya kekebalan kelompok melalui gerakan vaksinasi. Sebagai generasi pewaris bangsa yang akan mengambil peran-peran penting di masyarakat, pemuda harus peduli dan terlibat dalam perang melawan pandemi," tegas Netty.

Kegiatan vaksinasi milenial gratis ini terlaksana atas kerja sama KAMMI Tasikmalaya, Puskesmas Kahuripan, PMI, Dinkes dan Aleg FPKS DPRD Kota Tasikmalaya. ***

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x