Mempunyai Kulit Pacah-pecah, Simak Cara Alami untuk Menghilangkannya

- 7 Januari 2022, 22:01 WIB
Ilustrasi kaki pecah-pecah
Ilustrasi kaki pecah-pecah /Pixaby/

GALAMEDIA – Kaki pecah-pecah merupakan suatu kondisi yang sering dialami oleh banyak orang, paling utama dialami oleh perempuan.

 Biasanya kulit pecah-pecah ditandai dengan kulit bersisik dan kulit kering namun sebagian orang menganggap masalah tersebut adalah kondisi yang tidak serius.

 Penyebab kulit pecah-pecah bisa berawal dari kulit kaki yang kering, menumpuknya sel kulit mati, dan kulit pada tumit sehingga menjadi mengeras.

 Baca Juga: Siap Keroyok Para Pecinta 9, Ini Dia Film Marvel yang Akan Tayang Tahun 2022

Selain itu ada banyak hal yang menjadi penyebab kulit kaki mengalami pecah-pecah, diantaranya :

 Sering berjalan tanpa alas kaki, sering berdiri dalam waktu yang lama, menggunakan sepatu yang kurang pas untuk melindungi tumit, sering menggunakan sepatu yang lembap dan panas, menggunakan sendal terbuka dibagian tumit dan masih banyak lagi.

 Dilansir dari Sehatqu.com ada cara yang alami yang bisa dilakukan dirumah untuk menghilangkan kulit pecah-pecah.

Baca Juga: 10 Hal Yang Perlu Kamu Tahu Tentang Richard Arnold, 15 Tahun di Manchester United!

 Pelembab alami, yang mempunyai teksturnya lengket dan berminyak sebagai salah satu obat untuk kaki pecah-pecah.

1. Minyak zaitun caranya dengan mengoleskan minyak zaitun pada permukaan kaki yang pecah-pecah

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x