Tes PCR Tak Mampu Bedakan Covid-19 dengan Penyakit Flu? Cek Faktanya di Sini

- 12 Januari 2022, 19:09 WIB
Ilustrasi Tes PCR./Website/Kominfo
Ilustrasi Tes PCR./Website/Kominfo /

GALAMEDIA - Tes PCR diisukan tidak mampu membedakan seseorang yang terpapar Covid-19 dengan seseorang yang dengan sakit flu (Influenza).

Isu tes PCR tak mampu bedakan seseorang yang terpapar Covid-19 dengan seseorang yang dengan sakit flu ini beredar di media sosial.

Menurut para netizen, isu tes PCR tak mampu bedakan seseorang yang terpapar Covid-19 dengan seseorang yang dengan sakit flu ini dihadirkan langsung oleh Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC).

Baca Juga: Habib Kribo Tanggapi Aksi Pria Tendang Sesajen di Semeru: Tak Ada yang Salah dengan Sesajen, Masa Tuhan Marah

Narasi yang beredar, CDC telah mengakui ketidakmampuan tes PCR untuk membedakan antara Covid-19 dan flu melalui unggahan pada tanggal 29 Desember 2021.

Tapi setelah dilakukan penelusuran fakta oleh tim dari Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), terdapat informasi valid yang berbeda.

Setelah ditelusuri, klaim tersebut berawal dari laporan laboratorium yang diunggah oleh Division of Laboratory System CDC pada 21 Juli 2021.

Setelah tanggal 31 Desember 2021, CDC diklaim bakal menghapus tes PCR dan menggantikannya dengan CDC Influenza SARS-Cov-2 (Flu SC2) Multiplex Assay.

Baca Juga: Awas Omicron Mengintai! Farhan: Sanes Nyingsieunan Mung Ngemutan

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x