Jepang Kembangkan Masker Pendeteksi Covid-19 yang Menyala saat Terpapar

- 12 Januari 2022, 21:56 WIB
Yasuhiro Tsukamoto, kepala peneliti masker pendeteksi Covid-19/ Vice
Yasuhiro Tsukamoto, kepala peneliti masker pendeteksi Covid-19/ Vice /

Melalui uji klinis, masker pendeteksi Covid-19 ini terbukti efektif.

“Ini merupakan alat yang nyaman dan murah untuk mencegah serangan Covid-19 ke tubuh manusia,” ungkap Yasuhiro.

Walau Covid-19 dapat terlihat hanya dengan menggunakan cairan khusus dan diterangi dengan lampu ultra violet, para peneliti sudah merencanakan langkah selanjutnya.

Baca Juga: Puluhan KK Terdampak Pergerakan Tanah di Pamulihan Garut Minta Perhatian Pemerintah

Mereka akan mengembangkan masker pendeteksi Covid-19 yang dapat menyala hanya dengan menggunakan cahaya ponsel.

Yasuhiro dan timnya telah mengajukan hak paten atas temuan masker pendeteksi Covid-19 ini.

Mereka juga berencana untuk memasarkan produk ini pada akhir tahun 2022.***

 

Halaman:

Editor: Dicky Mawardi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x