Pengamat Kasihan dengan PAN, Sudah Masuk Koalisi Malah Di-PHP-in Presiden Jokowi

- 19 Februari 2022, 18:25 WIB
Pengamat Kasihan dengan PAN, Sudah Masuk Koalisi Malah Di-PHP-in Presiden Jokowi/Zulkilfi Hasan
Pengamat Kasihan dengan PAN, Sudah Masuk Koalisi Malah Di-PHP-in Presiden Jokowi/Zulkilfi Hasan /Twitter.com/@ZUL_Hasan

Bergabungnya PAN dengan pemerintahan telah dikonfirmasi Sekretaris Jenderal Partai Nasdem, Johnny G.Plate selepas mengikuti pertemuan dengan Jokowi di Istana Negara, Jakarta, Rabu, 25 Agustus 2021.

Johny mengungkapkan Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan dan Sekretaris Jenderal, Eddy Soeparno ikut dalam pertemuan tersebut, melengkapi enam partai koalisi yang sudah terbentuk sebelumnya.

Baca Juga: Baru Terungkap! ini Awal Mula Nurhayati Ditetapkan Jadi Tersangka Saat Laporkan Kasus Korupsi Dana Desa

"Yang hadir tadi ada tujuh ketua umum dan tujuh sekjen partai koalisi. Kita punya sahabat baru koalisi. Ketua umum PAN Zulkifli Hasan didampingi sekjen Eddy Soeparno ikut dalam pertemuan," katanya.

Kehadiran PAN, lanjut dia, akan memperkuat koalisi dan semakin memperkaya gagasan serta ide baru dalam rangka melanjutkan pemerintahan dan mengisi demokratisasi di Indonesia. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Ibrahim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah