Jadi Orang Pertama yang Dukung Penundaan Pemilu 2024, Zulkifli Hasan: Masa Tidak Boleh

- 4 Maret 2022, 19:08 WIB
Zulkifli Hasan setuju usulan Pemilu 2024 diundurkannya selama 2 tahun.
Zulkifli Hasan setuju usulan Pemilu 2024 diundurkannya selama 2 tahun. /Foto: Instagram/ @zul.hasan/

GALAMEDIA - Wacana penundaan Pemilu 2024 masih terus menjadi bola liar di kalangan elit politik.

Wacana penundaan Pemilu 2024 memang masih ramai diperbincangkan belakangan ini.

Apalagi sejumlah petinggi partai politik atau parpol terus mendukung wacana penundaan Pemilu 2024.

Salah satu petinggi parpol yang menyuarakan wacana penundaan Pemilu 2024 adalah Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan.

Zulkifli Hasan mengatakan, jika awal munculnya wacana penundaan Pemilu 2024 ialah dari Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar atau Cak Imin.

Baca Juga: Event Pariwisata Mandalika

Zulhas sapaan Zulkifli Hasan menjelasakan wacana penundaan Pemilu 2024 yang disampaikan Cak Imin baru sebatas usul saja.

"Usul saja masa tidak boleh," katanya dikutip Galamedia dari ANTARA, Jumat 4 Maret 2022.

Kendati begitu, Zulkifli Hasan menerangkan wacana penundaan Pemilu 2024 perlu pertimbangan matang.

Halaman:

Editor: Dicky Aditya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x