10 Tips Belajar Bahasa Inggris yang Efektif, Pemula Wajib Perhatikan Hal Ini

- 30 Januari 2024, 13:31 WIB
Ilustrasi siswa sedang mempelajari bahasa Inggris dengan membaca kamus untuk menambah perbendaharaan kata/Pixabay.com /libellule789/
Ilustrasi siswa sedang mempelajari bahasa Inggris dengan membaca kamus untuk menambah perbendaharaan kata/Pixabay.com /libellule789/ /

 

GALAMEDIANEWS – Di era modern seperti sekarang, menguasai bahasa Inggris menjadi suatu hal yang harus bahkan wajib untuk dikuasai.

Keterampilan berbahasa Inggris sangat penting untuk dimiliki terlebih di era globalisasi seperti saat ini, bahasa Inggris banyak digunakan dalam berbagai bidang.

Seperti halnya ketika ingin melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi atau study abroad, membangun relasi bisnis dengan orang luar negeri, hingga dunia pariwisata yang tidak jarang akan bertemu dengan turis asing sehingga mengharuskan berbicara dengan bahasa Inggris.

Namun bukan hal yang mudah untuk belajar bahasa Inggris, tentu butuh dedikasi, pengorbanan, dan usaha yang maksimal agar bisa menguasai bahasa Inggris.

Baca Juga: 6 Tips Desain Brosur yang Merangsang Orang Membeli, Hindari Canva Salah Satunya

Berikut 10 tips yang bisa kamu terapkan dalam mempelajari bahasa Inggris:

  1. Menentukan tujuan

Salah satu langkah pertama untuk mempelajari bahasa Inggris adalah tentukan dulu tujuannya untuk apa. Apabila sudah menentukan tujuannya seperti misalnya untuk melanjutkan pendidikan maka dalam proses belajar akan lebih fokus dan memiliki motivasi.

  1. Rutin dan konsisten belajar

Salah satu kunci sukses dalam mempelajari sesuatu adalah konsisten dan rutin. Usahakan untuk memiliki manajemen waktu yang baik seperti contoh belajar minimal 30 menit dalam sehari agar bisa mengejar target untuk bisa menguasai bahasa Inggris.

Halaman:

Editor: Lina Lutan

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x