CATAT DAN INGAT BAIK-BAIK YAHH1 Inilah Daftar Nomor Telepon Penting Saat Mudik, Balik, atau Libur Lebaran 2024

- 7 April 2024, 09:46 WIB
Ratusan pemudik menikmati layanan mudik Lebaran 2024 yang difasilitasi Polres Cimahi pada Sabtu 6 April 2024.
Ratusan pemudik menikmati layanan mudik Lebaran 2024 yang difasilitasi Polres Cimahi pada Sabtu 6 April 2024. /Pikiran Rakyat/Ririn Nur Febriani/

GALAMEDIANEWS – Mudik adalah tradisi yang terjadi di setiap tahun saat akan tiba Hari raya Lebaran. Segala persiapan sudah dilakukan sejak jauh-jauh hari.

Salah satu persiapan yang terpenting adalah mencatat dan menyimpan -nomor-nomor telepon penting..

Menyimpan nomor-nomor ini merupakan langkah antisipasi jika terjadi sesuatu di luar prediksi dalam perjalanan mudik, balik, ataupun liburan Lebaran 2024 sekarang ini.

Baca Juga: Penting Untuk Mudik Tapi Tak Semua Orang Tahu Mudikpedia, Anda Termasuk?

Berikut merupakan daftar nomor telepon penting selama Lebaran 2024:

Perjalanan

  • Angkasa Pura: 172
  • Jalur Mudik 24 Jam WA: 0822-8885-8884
  • Jalur Mudik 24 Jam: 158
  • Jasa Marga 24 Jam: 14080
  • Pertamina delivery Service: 135
  • Informasi Jalan Tol: 0813-8006-800
  • Kementerian PUPR: 158
  • Kementerian Perhubungan: 151
  • KAI: 121


Call Center Jalan Tol

  • Jakarta - Bogor - Ciawi: 14080
  • Jakarta - Tangerang: 14080
  • Jakarta - Tangerang: 021-55753904
  • Tol Tangerang-Merak: 0254-207878
  • Jakarta - Cikampek: 14080
  • Purwakarta - Bandung - Cileunyi: 14080
  • Palimanan - Kanci: 023-1484268
  • Pejagan-Pemalang: 0283-4511 000
  • Semarang: 024-7607777
  • Semarang - Bawen: 024-76911505
  • Solo - Ngawi: 0271-6882222
  • Gempol - Pasuruan: 0343-6431177
  • Pasuruan - Probolinggo: 0335-8111-777

 

Call Center Pelabuhan

Halaman:

Editor: H. Bambang Priambodo

Sumber: pikiran-rakyat com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x