Panglima TNI Mutasi 129 Perwira Tinggi, Berikut Nama-namanya

- 20 November 2020, 13:13 WIB
Logo Mabes TNI.
Logo Mabes TNI. /Puspen TNI

Baca Juga: Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil Penuhi Panggilan Bareskrim, Wagub DKI Jakarta Senin Depan

Brigjen TNI Achmad Taufiq dari Dirdalproggar Ditjen Renhan Kemhan menjadi Ses Ditjen Renhan Kemhan, Kolonel Inf Sammy Ferrijana, S.Sos., M.Si. dari kapus Manajemen Akreditasi LP3M Unhan Menjadi Wakil Dekan Fakultas Strategi Pertahanan Unhan, Kolonel Inf Sulaiman, S.Sos. dari Kabag Dukops pada Binda Kalimantan Utara pada Deputi Bid. Intelijen Dalam Negeri BIN menjadi Kabinda Kalimantan BIN Utara.

Kolonel Inf Aswardi, S.E. dari Pamen Denma Mabesad menjadi Direktur Non Aparatur Negara pada Deputi Bidang Intelijen Pengamanan Aparatur BIN (Orgas baru) dan Brigjen TNI Saturninus Aldian G., S.E. dari Pa Sahli Tk. II Lingkungan Hidup Sahli Bid. Wassus dan LH Panglima TNI menjadi Pati Mabes TNI AD (dalam rangka pensiun).

Sementara 43 Pati TNI AL yang dimutasi yaitu, Laksda TNI Weko Pamudji Mulyo, S.E., M.M. dari Pa Sahli Tk. III Bid. Banusia Panglima TNI menjadi Staf Khusus Kasal, Brigjen TNI (Mar) Budi Purnama, S.Pi., M.Agr. dari Danlantamal XI Mer Koarmada III menjadi Pa Sahli Tk. III Bid. Banusia Panglima TNI, Brigjen TNI (Mar) Wurjanto, M.Han. dari Danpasmar-I Kormar menjadi Danlantamal XI Mer Koarmada III.

Baca Juga: Dokter Tirta: Covid Mau Ultah, Negara Lain Bisa Konser Indonesia Masih Ribut Soal Kerumunan

Brigjen TNI (Mar) Hermanto, S.E., M.M. dari Danlantamal III Jak Koarmada I menjadi Danpasmar-I Kormar, Kolonel Mar Umar Farouq, S.A.P. dari Dandenma Mabesal menjadi Danlantamal III Jak Koarmada I, Laksma TNI Dr. R.A. Mulyadi, S.E., M.M. dari Pa Sahli Tk. II Kankonf Komunal Sahli Bid. Polkamnas Panglima TNI menjadi Staf Khusus Kasal.

Laksma TNI Wisnu Sumarto, S.T., M.Si. (Han) dari Kadispamsanal menjadi Pa Sahli Tk. II Kankonf Komunal Sahli Bid. Polkamnas Panglima TNI, Laksma TNI Indaryanto dari Dir C Bais TNI menjadi Kadispamsanal, Laksma TNI Didik Kurniawan, S.T., M.Si. dari Kapuskersin TNI menjadi Dir C Bais TNI.

Laksma TNI R. Teguh Isgunanto, M.A. dari Kas Koarmada II menjadi Kapuskersin TNI, Laksma TNI Dafit Santoso dari Danlantamal II Pdg Koarmada I menjadi Kas Koarmada II, Laksma TNI Hargianto, S.E., M.M., M.Si.(Han) dari Pati Sahli Kasal Bid. Soskumdang menjadi Danlantamal II Pdg Koarmada I.

Baca Juga: Ditanya Kasus Jerinx, Karni Ilyas Membandingkan dengan Hukum Keadilan di Amerika Serikat

Kolonel Laut (T) Ir. Yunus Subekti, M.A.P. dari Kabid Taka Kelola Pushan Siber Baistrahan Kemhan menjadi Pati Sahli Kasal Bid. Soskumdang, Kolonel Laut (KH) Drs. Asep Wawan Winandi, M.H. dari Sahli Pang D Jemen Koarmada I menjadi Pa Sahli Tk. II Was Eropa dan AS Sahli Bid. Hubint Panglima TNI, Kolonel Laut (P) Agus Priyatna, S.T., M.M. dari Ir Puspenerbal menjadi Irops Itjen TNI.

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah