Ban Kendaraan Jadi Gampang Rusak? Ini Ternyata Penyebabnya

- 11 September 2023, 12:31 WIB
Ilustrasi penyebab ban kendaraan jadi gampang rusak.
Ilustrasi penyebab ban kendaraan jadi gampang rusak. /freepik/senivpetro/

“Jangan memilih semir yang oil based atau silicon based, itu bisa merusak ban. Bila sering melihat ban retak-retak, itu karena terlalu sering disemir dengan bahan ini. Pilih yang berbahan air atau water based,” ujar Rozi.

Baca Juga: Migrain, Sakit Kepala Sebelah yang Nyut-nyutan, Kenali Gejalanya

3. Penambalan yang salah

Ban tertusuk benda tajam apalagi kecil seperti paku, untuk dihindari. Karenanya penambalan jadi jalan keluar yang lebih praktis dan tentu hemat biaya dibanding mengganti ban baru.

Namun penambalan yang salah, justru dapat merusak ban lebih jauh. Metode “tambal cacing” sering dilakukan oleh penambal ban yang ditemukan di tepi jalan.

Metode ini hanya memasukkan karet keras yang berbentuk seperti cacing ke dalam ban yang bocor dengan cara ditusuk. Harapannya karet tersebut dapat terjepit dengan rapat sehingga dapat mengunci udara di dalamnya dan menutup permukaan ban yang berlubang.***

Halaman:

Editor: Dadang Setiawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x