Lyodra Ginting Ternyata Pernah Menjadi Korban Bullying Saat SD

- 12 Februari 2021, 20:42 WIB
Lyodra Ginting mengaku pernah menjadi sasaran bully saat masih SD.
Lyodra Ginting mengaku pernah menjadi sasaran bully saat masih SD. /@lyodraofficial/Instagram

GALAMEDIA - Penyanyi remaja besutan Indonesian Idol Lyodra Ginting mengaku jika dirinya pernah menjadi korban bullying.

Wanita kelahiran 2003 ini merasa bullying yang dilakukan sesama muridnya termasuk parah. Bahkan bullying dari berbagai bentuk.

"Cyber, verbal. Fisik juga aku dijambak, dikurung di kamar mandi," ujar Lyodra dalam konferensi pers virtual serial 7 Hari Sebelum 17 Tahun, Jumat 12 Februari 2021.

Baca Juga: Habib Bahar Kirim Surat ke HRS: Demi Allah Mendidih Darahku Mendengar Habib Ditahan, Nyawaku Menjadi Tebusan

Menurut Lyodra, sejak kecil ia memang suka menyanyi sehingga para guru kerap membanggakan dirinya di Sekolah.

Hal tersebut merupakan alasan Lyodra menerima bullying.

"Mungkin yang lain iri sama aku, 'kenapa harus Lyodra terus'. Akhirnya gitu, anak kecil sudah berani jambak-jambakan," tutur Lyodra.

Baca Juga: Pajak Mobil Baru 0 Persen Mulai Maret: Wakil Presdir Toyota Astra Buka Suara, All New Rush Jadi Murah!

Bullying tidak memandang umur, Lyodra yang saat masih kecil pun sudah berani memakai bullying fisik.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x