Banpol Adalah Apa? Cek di Sini Penjelasannya

6 Juli 2022, 14:50 WIB
Apa Itu Banpol? Ini Penjelasan Banpol yang Ramai Dibicarakan Warganet di Media Sosial /Pixabay/ Gerd Altmann

GALAMEDIA - Apa itu Banpol? Banpol adalah apa? Simak di bawah ini penjelasannya istilah Banpol yang banyak dibicarakan warganet di media sosial.

Istilah Banpol menjadi kata yang banyak dicari warganet khususnya hari ini Rabu, 6 Juli 2022.

Simak pada artikel ini penjelasan Banpol yang banyak ditanyakan warganet di mesin pencari Google.

Baca Juga: Spesifikasi Samsung Galaxy A33 5G Harga Mulai 3 Jutaan

Lantas apa itu Banpol? Melansir berbagai sumber, Banpol adalah kata singkatan dari bantuan polisi adalah seorang atau elemen yang bertugas membantu tugas polisi dengan sukarela.

Dengan kata lain, Banpol adalah seorang yang melakukan tugas membantu polisi.

Banpol juga biasanya berasal dari unsur Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP).

 

Baca Juga: Gaya Cewek Bumi ala Prilly Latuconsina, Modisnya Kebangetan!

Belakangan istilah Banpol menjadi ramai di media sosial khususnya TikTok imbas ulah oknum yang melakukan razia dengan mengenakan seragam polisi.

Oknum Banpol yang meresahkan tersebut membuat warganet geram hingga viral di media sosial.

Di sisi lain, dalam praktiknya Banpol biasanya dilibatkan dalam berbagai kegiatan kepolisian misalnya dalam pengaturan lalu lintas saat ada kemacetan dan lainnya.

Baca Juga: Ide Contoh Program Kerja KKN Mahasiswa di Desa Lengkap dengan Penjelasannya

 

Meski begitu, Banpol tidak punya kewenangan dalam pemeriksaan apalagi melakukan razia kendaraan layaknya polisi.

Demikian penjelasan mengenai Banpol yang tengah menjadi perbincangan warganet di media sosial.***

Editor: Rizwan Suandi

Tags

Terkini

Terpopuler