Manfaat Lidah Buaya yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Cocok Untuk Penderita Diabetes

- 15 Februari 2021, 10:41 WIB
Tanaman Obat Keluarga Lidah Buaya yang banyak sekali manfaat untuk kesehatan kulit dan penyakit dalam
Tanaman Obat Keluarga Lidah Buaya yang banyak sekali manfaat untuk kesehatan kulit dan penyakit dalam /Pixabay.com/SpencerWing

GALAMEDIA – Siapa yang tak mengenal tanaman lidah buaya? Ternyata tanaman ini memiliki segudang manfaat, terlebih bagi Anda penderita diabetes.

Jika yang Anda ketahui bahwa lidah buaya hanya memberikan manfaat untuk rambut dan kulit, ternyata tumbuhan ini bisa bermanfaat bagi kesehatan jika rutun dikonsumsi sehari-hari.

Berikut beberapa manfaat lain dari lidah buaya yang jarang diketahui:

Baca Juga: TERBARU, Harga Emas Hari Ini, Senin, 15 Februari 2021 Rata-rata Stabil, Antam 2 Gram Rp1.911.000

1. Bantu Proses Penyembuhan Luka
Anda memiliki bekas luka bakar dan masih terlihat jelas? Ada baiknya mulai atasi dan obati dengan lidah buaya.

Sebab, lidah buaya memiliki kandungan antioksidan yang cukup tinggi yang mana bisa membantu mencegah pertumbuhan bakteri dan juga membantu proses penyembuhan luka.

2. Menurunkan Gula Darah
Manfaat lidah buaya yang bisa Anda rasakan jika rutin mengonsumsi lidah buaya adalah turunnya gula darah. Jika Anda para penderita diabetes dan ingin gula darahnya rendah, maka anda bisa rutin untuk mengonsumsi jus lidah buaya perharinya sebanyak dua sendok makan.

Baca Juga: KIP Kuliah Jalur SNMPTN Resmi Dibuka, Simak Persyaratannya

3. Meredam Rasa Panas
Bagi Anda yang memiliki atau menderita penyakit gastroesophageal reflux disease (GERD) pasti tidak asing dengan yang namanya heartburn sebagai salah satu dampak atau sensasi yang dirasakan. Sensasi panas yang muncul ketika sedang membungkuk tentunya sangat tidak nyaman.

Halaman:

Editor: Hj. Eli Siti Wasilah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x