6 Cara Ampuh dan Mudah Turunkan Tensi Darah Tinggi, Bisa Turun dalam Waktu Seminggu

- 7 Desember 2021, 17:38 WIB
Ilustrasi meditasi untuk turunkan tensi darah tinggi. Pixabay /Pexels/
Ilustrasi meditasi untuk turunkan tensi darah tinggi. Pixabay /Pexels/ /

2. Mengurangi Asupan Natrium

Beberapa penelitian mengatakan bahwa asupan garam yang tinggi ternyata memiliki hubungan dengan tingginya tekanan darah dan dapat menyebabkan serangan jantung juga stroke.

Baca Juga: PPKM Level 3 Nataru Batal, Moeldoko Sebut Jokowi Sedang Injak Gas-Rem

Jika seseorang sudah memiliki tekanan darah tinggi, ada baiknya mengurangi asupan natrium. Ganti makanan olahan dengan yang segar dan bumbui dengan bumbu dan rempah-rempah daripada garam.

3. Hindari Minum Alkohol Berlebih

Terlalu banyak meminum alkohol dapat meningkatkan tekanan darah. Faktanya, sebanyak 16 persen kasus tekanan darah tinggi di seluruh dunia, disebabkan oleh alkohol.

Walaupun demikian, beberapa penelitian menunjukkan bahwa alkohol dalam jumlah rendah hingga sedang dapat melindungi jantung, manfaat tersebut ada juga efek samping yang mengintainya.

Oleh karena itu, hindari meminum alkohol jika menderita tekanan darah yang terlalu tinggi.

4. Memakan Makanan Kaya Akan Kalium

Kalium adalah mineral penting yang membantu tubuh membuang natrium dan mengurangi tekanan pada pembuluh darah.

Halaman:

Editor: Lucky M. Lukman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah