Pizza Sehat Rendah Kalori Untuk Menu Diet, Enak dan Gurih Tanpa Khawatir Berat Badan Naik, Begini Buatnya!

- 11 Februari 2023, 10:32 WIB
Ilustrasi cara buat Pizza sehat rendah kalori untuk menu diet..Unsplash / Brenan Greene
Ilustrasi cara buat Pizza sehat rendah kalori untuk menu diet..Unsplash / Brenan Greene /

 

GALAMEDIANEWS - Siapa bilang pejuang diet harus musuhan dengan makanan enak dan gurih seperti Pizza? Pejuang diet tak perlu lagi khawatir, karena ada cara membuat Pizza sehat rendah kalori untuk menu diet, yang tetap enak dan gurih rasanya.

Seperti yang diketahui, Pizza merupakan makanan yang enak dan gurih, bertabur keju dan irisan daging yang harum menggugah selera. Tetapi Pizza tidak ramah untuk menu diet, karena bahan utamanya adalah tepung.

Di Indonesia pun sudah ada beberapa merk Pizza yang cukup terkenal. Namun, makanan cepat saji ini tidak disarankan untuk dikonsumsi bagi pejuang diet. Karena nyatanya, dalam 100gr Pizza, terkandung 266 kalori. Ini menyebabkan Pizza tidak cocok dijadikan menu diet.

Baca Juga: LINK NONTON Our Blooming Youth Episode 3 Sub Indo: Kesepakatan Min Jae Yi dengan Putra Mahkota, Lee Hwan

Mengutip dari kanal YouTube SKWAD Fitness, "Bikin Pizza Tanpa Tepung ? Cara Diet Sehat Dan Murah", pada 21 Maret 2018. Dibagikan cara membuat Pizza sehat rendah kalori untuk menu diet, tanpa tepung dan tanpa penyedap.

Pizza memang makanan yang enak dan gurih. Tetapi bahan utamanya adalah tepung, sehingga tidak disarankan untuk jadi menu diet bagi mereka yang sedang defisit kalori. Selain itu, Pizza juga menggunakan keju sebagai bahan lainnya, yang juga kalorinya tidak rendah.

Tetapi, kini pejuang diet tidak perlu pusing lagi jika sedang ingin makan Pizza. Karena ada cara membuat Pizza sehat rendah kalori untuk menu diet, yang bahan utamanya tidak menggunakan tepung, serta tidak perlu menggunakan penyedap agar rasanya enak dan gurih.

Baca Juga: Cara Membuat Puding Coklat Roti Tawar Sederhana, Lembut dan Bikin Nagih

Halaman:

Editor: Reza Rafaeza

Sumber: Youtube SKWAD Fitness


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x